Selasa, 10 Mei 2011

Berhentilah mengeluh....

Ingat hari dmana kita tidak pernah mengeluh?? tdk pernah mengatakan "ah", " seandainya saja dulu aq begini", atau kata2 keluhan lainnya...

konsep pertama adalah,,, bersyukur....
sebelum kita mengeluh,, ingatlah kebaikan2 Tuhan yg selama ini Dia anugerahkan kpd diri kita..
sebelum kita mengeluh ttg kehidupan kita,, lihatlah org2 yg hidupnya jauh lebih tdk beruntung dari kita...
jgn selalu melihat ke atas, lihatlah sesekali ke bawah lalu bersyukurlah dgn hidup yg Tuhan berikan kpd kita saat ini...

konsep kedua adalah,,, Introspeksi diri...
"apa yg kt terima merupakan imbalan atas apa2 yg tlah kt kerjakan"
sikap org lain terhadap kita merupakan cerminan pribadi diri kita terhadap org lain.. sebelum kita mengeluh terhadap apa yg menimpa diri kita,,, ingatlah ap2 yg kita lakukan sebelumnya... apakah yg kt kerjakan di waktu lampau memang pantas dibalas seperti ini oleh Tuhan???

konsep ketiga adalah..... Being Better !!!
tak ada yg sempurna,, kita sudah mengerti itu... tapi yg menjadi kewajiban kita adalah menjadi pribadi yg lebih baik...
sebelum kita mengeluh ttg kekurangan2 & ketidakberuntungan hidup yg kita dapat,,,fikirkanlah apakah ada sikap2 kita yg memang seharusnya kita ubah???

Teman,,, Tuhan tidak akan tega melihat hambaNya yg berusaha & berdoa sungguh2 untuk mengharapkan kebaikan bg dirinya berlama2 dalam kehidupan yg sulit,....
Dia hanya kadang memberikan kita waktu yg sangat panjang untuk menguji dan melihat kepantasan kita menerima kehidupan yg jauh lebih baik.....

Jadi,, marilah kita bersama2 belajar..
belajar untuk berhenti mengeluh,,,,
bersyukur utk semua yg tlah kita dapat saat ini,,,
berintrospeksi trhdp apa2 yg tlah kta lakukan selama ini..
Dan,,, Selalu berubah menjadi pribadi yg lebih baik ^_^

_10_

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Give Up

They might not know, I've given up so many things in my life. I gave up my love, and I might give up on my dreams too...I think I've...